Pemerintah Kota Prabumulih Lakukan Senam Pagi Bersama Guna Menjaga Kebugaran dan Meningkatkan Fokus

Kominfo
By Kominfo May 19, 2023 10:00

Pemerintah Kota Prabumulih Lakukan Senam Pagi Bersama Guna Menjaga Kebugaran dan Meningkatkan Fokus

Prabumulih – Jum’at (19/05/2023) Pemerintah Kota Prabumulih melakukan aktivitas senam pagi bersama guna menjaga kesehatan fisik para pegawai serta meningkatkan fokus pegawai dalam menjalani aktivitas dipagi hari.

Kegiatan tersebut merupakan kegiatan yang dilakukan setiap hari Jum’at pada pukul 06:30 WIB s.d selesai, dan dilakukan di halaman Kantor Pemerintah Kota Prabumulih.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bapak Walikota Prabumulih, Ir. H. Ridho Yahya, MM., Wakil Walikota Prabumulih, H. Andriansyah Fikri, SH., Sekretaris Daerah, Elman ST., Para Asisten Pemerintah Kota, Staff Ahli Bidang Ekonomi dan Pembangunan, dan Para OPD yang berada diruang lingkup Kota Prabumulih.

Kominfo
By Kominfo May 19, 2023 10:00

Pencarian

Kategori